News & Event
  • 5 Buah Kaya Serat yang Cocok Dikonsumsi Sebagai Menu Sehat Berbuka Puasa

    Kam, 06/07/2018 - 12:35

    Bagaimana asupan nutrisi saat berbuka puasa selama bulan ramadhan? Biasanya, orang akan lebih berfokus pada konsumsi karbohidrat dan protein. Kalau soal kebutuhan akan serat?
 
 Serat tentu sangat penting untuk pencernaan. Selain itu, serat juga berfungsi untuk menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh. Terkandung beragam manfaat yang dapat menurunkan resiko penyakit dari jantung hinga stroke. Selain itu, makanan berserat juga dapat membuatmu kenyang lebih lama jika disantap saat berbuka puasa lho!
 
 Memang apa saja makanan yang banyak mengandung serat? Umumnya, serat juga banyak terdapat dalam

    Read more
  • Sahur Nggak Pake Repot, Simak Cara Buat Bubur Manado Pakai Rice Cooker Sharp

    Kam, 06/07/2018 - 12:31

    Kamu pasti pernah mengalami kejadian tidak sempat sahur karena telat bangun. Padahal momen ini sangat krusial bagi keberlangsungan aktivitasmu di pagi hari. Bingung mau menyiapkan menu sahur yang cocok tapi tidak mau repot? Tenang, ada solusinya kok. 
 
 Apakah kamu pernah mencoba atau mendengar kuliner Bubur Manado? Bubur dengan sejuta toping ini dapat menjadi pilihan menu sahur yang tepat. Selain enak disantap, cara membuatnya juga tidak terlalu sulit. Sangat tepat jadi solusi bila kamu telat bangun atau tidak ingin repot saat akan bersantap sahur.
 
 Sebagai teman terbaik, kamu butuh rice

    Read more
  • Sudah Pernah Coba Jus Tom n’ Jerry? Ternyata Cocok Jadi Teman Saat Berbuka Puasa

    Kam, 06/07/2018 - 12:28

    Apakah tengah mencari yang segar dan unik untuk menu buka puasa? Mungkin kamu belum pernah mencoba resep jus yang satu ini. Tom n’ Jerry adalah nama jus yang merupakan campuran dari tomat, jeruk, dan stroberi. Unik bukan?
 
 Kamu bisa menjumpai jus ini di warung Jus Jumbo Ungaran. Jika terlalu jauh, pilihan lainnya adalah membuatnya sendiri. Kamu akan mendapatkan hasil jus yang maksimal dengan SHARP EJ-C20Y-RD Slow Juicer.
 
 Yuk simak resep jus Tom n’ Jerry untuk jadi menu buka puasa yang unik.
 
 Ini bahan-bahannya:
 
 Tomat
 Stroberi
 Jeruk
 Air gula
 Es batu (opsional)
 Alat yang

    Read more
  • Resep Jus Stroberi Mangga, Kombinasi Sempurna untuk Berbuka Puasa

    Kam, 06/07/2018 - 12:25

    Sudah menyiapkan minuman untuk buka puasa hari ini? Jika belum, ada beberapa rekomendasi minuman buka puasa yang menyegarkan untuk kamu. Sudah pernah mencoba jus perpaduan antara buah stroberi dan mangga?
 
 Stroberi adalah buah dengan kadar lemak jenuh yang sangat rendah. Dengan vitamin B1, vitamin B2, vitamin B3, vitamin B6, vitamin K, vitamin A, dan vitamin E. Sedangkan mangga kaya akan nutrisi seperti kalori, protein, lemak, karbohidrat, serat, vitamin C, vitamin A, vitamin B-6, vitamin K, kalsium, dan zat besi. Keduanya merupakan buah yang mengandung antioksidan.
 
 Selain kandungan

    Read more
  • Mulai Dari Hal Kecil, Jadikan Pola Hidup Sehat Sebagai Kebiasaan Anda

    Rab, 06/06/2018 - 12:59

    Siapa yang tidak menginginkan badan sehat dan jauh dari penyakit? Banyak orang berkata bahwa sehat itu mahal, sehat itu sulit. Sebenarnya secara praktis, menjadi sehat tidaklah mahal dan bukan pula hal yang sulit untuk dilakukan. Menjadi sehat terkesan mahal dan sulit jika Anda sudah terbiasa menjalani pola hidup yang kurang sehat dan lama kelamaan akan berdampak buruk pada kondisi kesehatan fisik dan mental Anda.
 
 Begitu banyak tips dan cara yang bisa Anda dapatkan dari jutaan artikel di berbagai situs. Terlebih di era informasi seperti sekarang ini, Anda akan dengan mudah mendapatkan tips

    Read more
  • Rekomendasi Kulkas dengan Fitur Canggih dan Fungsional untuk Dapur Anda yang Menawan

    Rab, 06/06/2018 - 12:48

    Menghidangkan santapan yang sehat, nikmat, sekaligus halal dapat dimulai dari tempat penyimpanannya yang juga halal. Kulkas halal akan menjadi awal yang baik untuk mewujudkan segala hidangan terbaik untuk orang-orang tercinta, yaitu keluarga. Patut jika kulkas halal lantas menjadi perangkat elektronik yang wajib ada di dapur.
 
 Adapun sebagai bagian penting dalam sebuah rumah, dapur sebisa mungkin didesain untuk menciptakan kenyamanan bagi penghuninya. Segala perangkat yang ada pun sebisa mungkin turut mendukung suasana nyaman demi kelancaran aktivitas di dapur, tak terkecuali kulkas

    Read more
  • Kenalan dengan Plasmacluster: Teknologi Khusus bagi Kebersihan Udara Anda

    Rab, 06/06/2018 - 12:44

    Kemajuan teknologi pada abad ini memang sungguh mengejutkan. Kemajuan teknologi tidak lepas dari tuntutan kebutuhan manusia akan kenyamanan dan keamanan hidup secara keseluruhan. Berbagai aspek kehidupan kini hampir seluruhnya terpapar perkembangan dan penggunaan teknologi. Kemajuan teknologi yang dilakukan harus berorientasi pada keberlanjutan kehidupan manusia dan makhluk lain di bumi.
 
 Teknologi yang digunakan untuk keperluan rumah tangga juga sangat banyak jenisnya. Mulai dari perangkat dapur, perangkat mandi, bahkan hingga perangkat untuk membuat udara di dalam rumah menjadi nyaman dan

    Read more
  • Empat Konsep Andalan dari Kulkas Hemat Energi dan Ramah Lingkungan

    Rab, 06/06/2018 - 12:40

    Akhir-akhir ini, perangkat elektronik rumah tangga yang hemat energi dan ramah lingkungan kian digemari. Terutama perangkat elektronik yang penting atau wajib ada di dalam rumah, seperti kulkas. Kulkas yang sewajarnya dinyalakan 24 jam penuh demi membuat makanan yang disimpan tetap segar sebaiknya memang dilengkapi fitur kulkas hemat energi dan ramah lingkungan. Lebih sempurna kalau berstatus sebagai kulkas yang telah tersertifikasi, sehingga memberikan semakin banyak kebaikan bagi pemiliknya.
 
 Adapun produk kulkas hemat energi dan ramah lingkungan itu sebenarnya sudah ada di Indonesia sejak

    Read more
  • Back to Nature: Konsep Hunian Hijau nan Ramah Lingkungan

    Sel, 06/05/2018 - 14:08

    Konsep hunian memiliki berbagai karakter yang berbeda. Hunian modern dengan desain minimalis atau gaya estetis dengan sentuhan klasik, semua bisa Anda wujudkan dengan konsep sesuai dengan keinginan Anda. Konsep hunian sendiri dapat mencerminkan bagaimana kepribadian Anda. Misalnya saja konsep hunian modern yang dapat menyimbolkan bahwa Anda adalah orang yang praktis dan ringkas, tidak suka bertele-tele, dan menyukai kerapihan.
 
 Terdapat juga model hunian berkesan natural, yakni dengan menggunakan berbagai elemen alami sebagai pusat perhatian pada lokasi hunian. Hunian ini dapat menyimbolkan

    Read more
  • Wujudkan Kulkas yang Bersih dengan 5 Langkah Berikut!

    Sel, 06/05/2018 - 13:16

    Mempunyai kulkas  bersih dan rapi tentu saja memberi aneka dampak positif. Selain enak dipandang dan tidak berbau, kulkas yang bersih dan rapi akan menjaga bahkan meningkatkan mood ketika hendak makan, minum, atau memasak. Misalnya ketika sedang mempersiapkan bahan makanan dengan harus mengambil bahan-bahan di dalam kulkas terlebih dahulu.
 
 Tentu saja kulkas tidak akan bisa bersih atau teratur dengan sendirinya. Perlu ada sentuhan tangan dari pemiliknya. Dilansir dari Detik, berikut adalah langkah-langkah yang harus Anda lakukan untuk mewujudkan kulkas yang bersih dan teratur.
 
 5 Langkah

    Read more