News & Event
  • 4 Fitur Menarik Dispenser Sharp SWD-78EHL-SL

    Jum, 10/20/2017 - 15:20

    Kecanggihan dispenser terbaik terkadang membuat geleng-geleng kepala. Jika dulu dispenser hanya menyajikan air dingin atau air panas, kini semakin banyak yang bisa dilakukannya. Lokasi galon juga diubah. Tak melulu ada di atas, kini juga ada dispenser yang dibekali dengan fitur bottom loading atau bisa diisi galon dari bawah. Dispenser Sharp SWD-78EHL-SL adalah salah satu contohnya. Fitur bottom loading hanyalah salah satu fitur menarik yang ditawarkan oleh dispenser yang satu ini. Selain itu, masih ada beberapa fitur lain yang juga tidak kalah menarik.
 
 1. Layar LCD
 Sharp SWD-78EHL-SL

    Read more
  • Mencuci Lebih Bersih dan Hemat Listrik Dengan Tips Berikut Ini

    Jum, 10/20/2017 - 15:18

    Adanya mesin cuci jelas semakin memudahkan urusan cuci mencuci. Tidak perlu lagi membuang banyak tenaga untuk membersihkan pakaian. Cukup dengan memasukkannya ke dalam mesin cuci, semua bisa diatasi. Sayangnya, mesin cuci memiliki satu kelemahan yang cukup vital. Konsumsi listriknya yang besar. Tentu saja, ini akan berdampak pada tagihan listrik Anda. Meski demikian, bukan berarti Anda tidak bisa lebih menghemat listrik saat menggunakannya. Dengan tips merawat mesin cuci dan tips mencuci pakaian berikut ini, konsumsi listrik berlebih bisa dihindari.
 
 1. Kucek Atau Sikat Noda yang Membandel

    Read more
  • Tips Merawat Microwave Agar Tetap Awet

    Jum, 10/20/2017 - 15:15

    Keberadaan microwave terbaik di rumah tentu semakin memudahkan pekerjaan memanaskan hingga memasak makanan. Misalnya saja saat Anda ingin memanaskan makanan. Cukup masukkan makanan yang hendak dipanaskan, set suhu dan waktunya, kemudian biarkan microwave melakukan sisanya. Layaknya barang elektronik lainnya, microwave juga butuh perawatan. Perawatan inilah yang menjaga microwave berfungsi dengan baik. Tapi bagaimana caranya? Berikut tips merawat microwave agar tetap awet.
 
 1. Hindari Penggunaan Wadah Logam Saat Memanaskan Makanan
 Microwave terbaik dan logam sebenarnya tidak pernah cocok

    Read more
  • 4 Kebaikan Vacuum Cleaner Wet and Dry Sharp EC-CW60

    Kam, 10/19/2017 - 15:30

    Urusan bersih-bersih rumah, vacuum cleaner selalu jadi andalan. Bagaimana tidak. Debu yang biasanya sulit dibersihkan hanya dengan sapu bisa disikat habis dengan teknologi penghisapnya. Teknologi vacuum cleaner pun terus berkembang dan terus menutup kekurangannya. Kemunculan vacuum cleaner wet and dry adalah contohnya. Vacuum cleaner yang satu ini bisa bekerja pada media kering atau basah sesuai dengan mode yang sedang digunakannya. Sharp pun memiliki vacuum cleaner wet and dry yang tidak kalah tangguh. Adalah vacuum cleaner wet and dry Sharp EC-CW60 yang sekaligus menjadi salah satu vacuum

    Read more
  • 4 Kelebihan Air Cooler Sharp PJ-A36TY-B/W

    Kam, 10/19/2017 - 15:23

    Berburu air cooler terbaik memang tidak pernah mudah. Tidak ada rumusan pasti untuk menemukannya. Semua itu kembali pada kebutuhan masing-masing orang dan dana yang ada. Meski demikian, tidak ada kompromi saat berbicara tentang kualitas. Bagaimana kinerja air cooler dan seperti apa daya tahannya, kualitas menentukan itu semua. Untuk alasan ini jugalah Sharp menelurkan salah satu air cooler terbaiknya, Sharp PJ-A36TY-B/W. Apa saja kelebihan yang ditawarkannya? Berikut beberapa diantaranya.
 
 1. Ice Pack 4 Kantong
 Dingin atau tidaknya udara yang dikeluarkan air cooler terbaik ditentukan oleh

    Read more
  • Bagaimana Air Purifier Terbaik Sharp Bekerja

    Kam, 10/19/2017 - 15:22

    Dalam jajaran air purifier terbaik, nama Sharp tampaknya sulit untuk tak dilirik. Sharp memang terbilang aktif berinovasi. Khusus di lini air purifier, mereka juga memiliki beberapa kandidat yang tentu saja telah dibekali dengan teknologi canggih. Sharp menyebut teknologi penjernih udara terbarunya itu dengan sebutan Sharp Plasmacluster. Teknologi ini tak hanya mampu menjernihkan udara dan membawa kesejukan ke dalam ruangan. Air purifier Sharp juga mampu menonaktifkan micro organisme yang ada di udara. Ada 2 metode yang digunakan air purifier Sharp. Metode penjernihan udara aktif dan pasif

    Read more
  • Agar Kulkas Lebih Awet, Hindari Kesalahan Menyimpan Makanan Berikut Ini

    Rab, 10/18/2017 - 15:42

    Tips merawat kulkas tak selalu berkaitan dengan aspek teknis dari kulkas itu sendiri. Penggunaan Anda sehari-hari juga menentukan seberapa awet kulkas yang Anda beli. Misalnya saja terkait dengan hal yang sangat mendasar seperti menyimpan makanan dalam kulkas. Anda tentu tidak bisa melakukannya begitu saja. Apalagi asal memasukkan makanan dalam jumlah yang melebihi kapasitas. Sayangnya, tidak sedikit pengguna kulkas yang tidak menyadari hal tersebut. Kesalahan-kesalahan berikut ini pun terlihat masih cukup jamak dijumpai.
 
 1. Menyimpan Makanan yang Masih Panas
 Entah karena ingin

    Read more
  • Ini Bahayanya Jika Filter AC Tidak Pernah Dibersihkan

    Rab, 10/18/2017 - 15:38

    Apakah Anda memiliki AC di rumah? Seberapa sering Anda membersihkan filternya? Filter AC adalah salah satu komponen penting dalam AC. Komponen ini bekerja dengan menyaring debu-debu bahkan bakteri dan kuman dari udara. Itulah kenapa udara yang dihembuskan AC terasa lebih sejuk dan bersih. Filter AC sendiri sebaiknya dibersihkan setiap 3 hingga 9 bulan sekali. Tips merawat AC sifatnya wajib. Jadi jika tidak dipenuhi, banyak dampak negatif yang dirasakan.
 
 1. Kelembaban Ruangan Meningkat
 Meningkatnya kelembaban dalam ruangan bukanlah hal yang baik. Semakin lembab ruangan, semakin ideal

    Read more
  • Isi Ulang Freon AC, Apakah Perlu?

    Rab, 10/18/2017 - 15:35

    Freon AC, mungkin istilah ini sudah tidak asing lagi di telinga kita semua. Komponen AC yang satu ini memang memiliki peranan yang sangat penting. AC bisa dingin, semua itu juga berkat freon yang dihembuskan dengan bantuan kipas yang ada di dalam AC. Tak mengherankan, komponen yang satu ini kerap menjadi bagian dari tips merawat AC. Bahkan mungkin Anda juga pernah diberi tawaran untuk mengisi ulang freon atau menambah freon oleh tukang servis AC. Pertanyaannya, apakah mengisi ulang freon itu benar-benar perlu?
 
 Kecurangan Oknum Tukang Servis AC
 Perlu Anda ketahui, freon adalah salah satu

    Read more
  • Ingin Blender Lebih Awet? Terapkan Tips Berikut Ini

    Sel, 10/17/2017 - 15:59

    Blender mungkin bukan alat masak wajib. Namun dalam urusan masak-memasak, keberadaannya selalu bisa memudahkan. Tak melulu soal membuat jus, blender juga bisa digunakan untuk menghaluskan bumbu-bumbu masakan. Tapi Anda juga harus tahu. Penggunaan blender terbaik pun ada aturannya. Ada juga perawatan yang harus dilakukan. Dengan menerapkan tips berikut ini, blender pun bisa lebih awet.
 
 1. Gunakan Blender Sesuai Kegunaannya
 Ingin membuat jus? Atau mungkin Anda ingin menghaluskan bumbu masakan? Pastikan untuk melakukannya dengan benar. Gunakan fungsi yang tepat. Jika ingin membuat jus

    Read more