Pertama Di Dunia*2, Teknologi Plasmacluster Menunjukan Efektifitasnya Dalam Mengurangi Novel Coronavirus (Termasuk Variannya)*1 Yang Terkandung Pada Air Liur (Droplet)
Rab, 07/21/2021 - 19:01 Pertama kalinya di dunia, Sharp Corporation telah menunjukkan bahwa titer infeksi Virus Corona baru (SARS-CoV-2) termasuk strain varian yang terkandung dalam air liur manusia dapat dikurangi lebih dari 99,4% dengan cara memaparkan / menyemburkan Ion Plasmacluster selama dua jam pada tingkat kelembaban di kisaran 60% (Relative Humidity)*4, dimana angka ini merupakan kondisi yang direkomendasikan untuk melawan infeksi virus. Penelitian ini berhasil dilakukan di bawah pengawasan Profesor Hironori Yoshiyama dari Departemen Mikrobiologi, Fakultas Kedokteran Universitas Shimane
Read more