News & Event
  • Memasak Kerupuk di Microwave, Begini Caranya

    Sel, 11/08/2016 - 09:46

    Microwave ternyata memiliki salah satu fungsi yang jarang diketahui oleh banyak orang. Ternyata microwave dapat digunakan untuk memasak kerupuk. Bagi Anda pecinta kerupuk, hal ini tentu sangat melegakan mengingat penggunaan minyak yang sering akan berdampak buruk pada kesehatan Anda. Mengurangi penggunaan minyak ternyata tidak sesulit yang Anda bayangkan, apalagi jika dibantu dengan peralatan masak yang modern.
 
 Jika Anda ingin memasak menggoreng kerupuk tanpa menggunakan minyak, ada cara praktis yang dapat Anda ikuti.
 
 Hal pertama yang perlu Anda lakukan adalah menyiapkan kerupuk yang

    Read more
  • Menonton TV Lebih Puas dengan Big Aquos LED 90”

    Sel, 11/08/2016 - 09:46

    Televisi canggih kian hari kian meramaikan pasaran. Sharp sebagai salah satu produsen elektronik ternama di Indonesia pun tidak pernah berhenti untuk menghadirkan inovasi-inovasi terbaru. LED TV merupakan salah satu jenis televisi yang paling banyak diminati karena mampu menghadirkan pengalaman menonton yang berbeda dibandingkan menonton di jenis televisi lainnya.
 
 Tak tanggung-tanggung, untuk menghadirkan pengalaman menonton yang tak terlupakan, Sharp menghadirkan televisi LED 90” yang dinamakan Sharp Big Aquos LED. TV LED ini sudah didiukung dengan format High Definition beresolusi 1920 x

    Read more
  • Memiliki Kulit Sensitif? Lakukan Rutinitas Ini!

    Sen, 11/07/2016 - 10:13

    Memiliki kulit sensitif memang memerlukan beberapa rutinitas ekstra agar kulit Anda tidak mengalami ruam, iritasi, dan sebagainya. Karena memang kulit sensitif memiliki reaksi cepat terhadp beberapa produk tertentu, cuaca panas, kondisi lingkungan, dan juga bahan kimia. Jadi memang merawat kulit sensitif tidak bisa sembarangan karena banyak produk perawatan yang justru menimbulkan reaksi negatif di kulit Anda. Selain pemilihan produk yang tepat, ada juga beberapa kebiasaan yang dapat kamu lakukan untuk menghindari risiko kulit sensitif.
 
 1.      Pilih Produk yang Sesuai untuk Kulit Sensitif

    Read more
  • Agar Makanan Tidak Basi, Begini Cara Menyimpan yang Benar

    Sen, 11/07/2016 - 09:51

    Kulkas merupakan produk elektronik andalan masyarakat untuk menyimpan berbagai jenis makanan sehari-hari. Kulkas bahkan mampu membuat beberapa jenis bahan makanan menjadi lebih awet. Namun sebenarnya, tingkat keawetan suat bahan makanan tergantung dari bagaimana cara Anda menyimpannya. Jika Anda salah menyimpannya, maka bukan mustahil, aroma bahkan hingga rasa bahan makanan tersebut berubah. Lebih buruknya lagi, kandungan nutrisi yang ada pada makanan tersebut bisa berkurang bahkan hilang sama sekali. Oleh sebab itu, agar makanan Anda tetap awet dan kandungan nutrisinya tidak hilang, ikuti

    Read more
  • J-Tech Inverter Sharp: Bebas Bakteri & Bau

    Sen, 11/07/2016 - 09:51

    J-Tech Inverter series merupakan kulkas Sharp yang hadir dengan terobosan teknologi terbaru. Kulkas ini hadir dengan empat konsep andalan, yaitu; Energy Savings, Strong Cooling, Comfort, dan Durability. Dengan perpaduan teknologi canggih dan desain mewah, kulkas ini merupakan jawaban untuk masyarakat modern akan kulkas yang canggih namun tetap stylish.
 
 Salah satu kulkas unggulan Sharp ini dilengkapi dengan teknologi Plasmacluster. Teknologi ini membunuh virus, bakteri serta jamur hingga 99%. Dengan hilangnya partikel-partikel berbagaya tersebut, maka makanan dapat menjadi lebih segar, bebas

    Read more
  • Basmi Tungau dengan Vacuum Cleaner Mite Catcher

    Sen, 11/07/2016 - 09:51

    Teknologi Vacuum Cleaner adalah produk elektronik yang sedang digemari karena kemudahannya untuk membersihkan rumah Anda. Apalagi Anda yang disibukkan dengan berbagai kesibukan setiap harinya, sulit sekali menemukan waktu luang untuk membersihkan rumah padahal hal ini sangat penting untuk dilakukan.
 
 Selain dapat membuat rumah Anda lebih bersih, Vacuum Cleaner juga bisa membuat rumah Anda lebih sehat karena bebas dari tungau. Seperti yang diketahui, tungau merupakan hewan yang gemar berkembang biak di lingkungan yang berdebu, seperti kasur, sofa, dan juga karpet rumah. Ukuran tungau yang

    Read more
  • Air Cooler Sharp: Lebih Dingin dengan 4 Cooler Ice Pack

    Sen, 11/07/2016 - 09:51

    Air Cooler merupakan salah satu rangkaian produk unggulan dari Sharp. Salah satu seri Air Cooler Sharp yang banyak diminati oleh masyarakat Indonesia adalah Air Cooler Sharp PJ-S36TY-B/W. Air Cooler yang satu ini merupakan kipas angin dengan ketahanan dingin yang lebih lama. Ketahanan dingin tersebut ada karena adanya beragam fitur yang mendukung hal ini. Salah satunya adalah fitur unggulan Ice Pack yang berfungsi  untuk menambah sensasi lebih dingin pada produk pendingin yang satu ini.
 
 Dalam rangkaian Air Cooler Sharp yang satu ini, sudah tersedia 4 unit kantong es yang dapat membuat

    Read more
  • AC Standing & AC Portable, Apa Bedanya?

    Sen, 11/07/2016 - 09:50

    AC Standing & AC Portable seringkali dianggap sebagai produk yang sama padahal keduanya memiliki fungsi dan fitur yang berbeda-beda satu sama lain. Memang keduanya sama-sama termasuk tergolong sebagai Air Conditioner yang berfungsi untuk mendinginkan ruangan.
 
 Perbedaan pertama terletak pada tujuan produksinya. Untuk AC Standing, AC ini dirancang layaknya AC Split yang terpasang pada dinding. Hal ini berbeda dengan AC Portable yang sengaja dirancang dan di-design untuk memudahkan mobilitas Anda. Sama halnya seperti perangkat portable lainnya, AC Portable pun hadir dengan dimensi yang lebih

    Read more
  • Udara Lebih Sehat dengan Air Purifier High Density for Car

    Sen, 11/07/2016 - 09:50

    Udara yang bersih dan sehat merupakan dambaan semua orang dimanapun dan kapanpun. Namun, terkadang kebutuhan akan udara bersih sulit didapatkan karena satu dan dua hal, apalagi jika Anda sering berpergian dari satu tempat ke tempat lain di dalam kendaraan. Buruknya kualitas udara di luar ruangan makin menyulitkan Anda untuk mendapatkan kualitas udara yang lebih bersih.
 
 Melihat permasalahan tersebut, Sharp pun memberikan solusi dengan menghadirkan inovasi produk Air Purifier High Density for Car. Air Purifier Sharp yang satu ini hadir dengan banyak fitur unggulan yang tentunya semakin

    Read more
  • Mesin Cuci yang Tepat Dapat Menghemat Listrik, Benarkah?

    Sen, 11/07/2016 - 09:50

    Mesin cuci semakin hari semakin banyak digunakan karena produk elektronik yang satu ini dapat mempermudah kegiatan mencuci pakaian, terlebih bagi Anda yang memiliki aktivitas yang cukup padat sehingga hanya memiliki sedikit waktu luang untuk mencuci. Namun, ketika Anda hendak memilih mesin cuci, Anda pun pasti memikirkan konsumsi listrik yang akan terpakai selama proses pencucian dengan menggunakan mesin cuci tersebut. Oleh sebab itu, berikut adalah beberapa tips yang dapat Anda ikuti untuk menghemat listrik mesin cuci dengan mudah.
 
 Hal pertama yang harus Anda perhatikan adalah kapasitas

    Read more