Yuk Simpan Telur di Dalam Kulkas Dengan Benar
Beberapa orang memang memiliki alergi terhadap telur dan segala hal yang berhubungan dengan benda berbentuk bulat hingga elips ini. Meski begitu faktanya protein yang terkandung dalam telur membuat banyak orang menyukainya. Mulai dari anak kecil hingga orang tua ada yang hobi mengkonsumsi telur. Selain faktor kandungannya, telur menjadi primadona di bidang kuliner karena memang sangat mudah dikreasikan ke dalam berbagai menu.
Tentunya kemudahan dalam mengkreasikan telur membuat Anda suka menyimpan stok telur untuk beberapa hari ke depan. Di sinilah kulkas terbaik hadir dengan salah satu fungsinya yaitu untuk menyimpan makanan. Meskipun menyimpan telur di dalam kulkas terbaik sudah sangat sering dilakukan namun kenyataannya tidak semua orang menyimpan telur dengan benar. Yuk kita cek bagaimana sih cara menyimpan telur di dalam kulkas dengan benar:
1. Cuci Telur Sebelum Dimasukkan Ke Dalam Kulkas
Sama halnya dengan sayuran yang harus dicuci terlebih dahulu sebelum disimpan dalam kulkas terbaik, ini juga berlaku untuk telur. Cuci telur menggunakan air bersih hingga kotoran yang menempel hilang. Kemudian lap telur hingga kering sebelum disimpan dalam kulkas terbaik.
2. Simpan Telur Di Tempat yang Sudah Tersedia
Saat membeli kulkas terbaik tentunya Anda meihat di bagian belakang pintu, susunan paling atas ada tempat telur yang tersedia. Simpanlah telur dengan posisi ujung yang lancip berada di bawah. Posisi ini akan membuat kantung udara dalam telur tetap berada di atas dan tidak terbebani oleh isi telur. Kondisi ini membuat telur terhindar dari kebusukan.
3. Jangan Menyimpan Telur Terlalu Banyak Dalam Jangka Panjang
Meskipun pada kenyataannya, telur bisa disimpan dalam kulkas terbaik selama kurang lebih 3-5 minggu, tapi akan lebih baik jika Anda menyimpan telur dalam jangka pendek saja. Hal ini karena makanan yang disimpan di dalam kulkas semakin lama semakin berkurang nutrisinya. Jadi untuk jalan amannya lebih baik Anda menyimpan telur secukupnya saja.
Nah sekarang Anda sudah tahu kan, bagaimana cara menyimpan telur dalam kulkas dengan baik dan benar..