Benda-Benda Ini Ternyata Bisa Mengatasi Bau Tidak Sedap Pada Lemari Es Lho
Sebagai salah satu produk elektronik yang laris di pasaran, faktanya kini kita dapat dengan mudah menemukan lemari es terbaik hampir di setiap rumah. Jika dulu lemari es hanya dimiliki oleh orang kalangan atas, saat ini kalangan menengah ke bawah juga sudah mulai merambahnya. Fenomen ini tidak mengejutkan karena memang fungsi lemari es sebagai lemari pendingin dan penyimpanan benar-benar dibutuhkan.
Mengingat fungsi lemari es terbaik sebagai lemari penyimpanan, tentu Anda sebagai pengguna sekaligus pemiliki harus lebih peduli lagi terhadap kondisi si lemari es itu sendiri. Sama halnya dengan benda atau peralatan elektronik lain di rumah Anda, lemari es terbaik juga wajib dibersihkan secara berkala. Proses pembersihan ini tidak melulu karena kondisi lemari es yang kotor melainkan juga karena bau-bau tidak sedap yang selama ini identik melekat pada lemari es.
Khususnya di musim panas atau musim kemarau lemari es terbaik Anda akan rentan terhadap bau tidak sedap yang dihasilkan dari bakteri dan jamur. Untuk mengatasi munculnya bau-bau tak sedap yang bisa sangat mengganggu ini, Anda bisa membersihkan lemari es terbaik setidaknya seminggu sekali ataupun dua kali.
Terlepas dari proses pembersihan secara menyeluruh, Anda ternyata masih bisa mengakali bau tak sedap pada lemari es terbaik lho. Caranya ternyata sangat mudah dan sederhana sekali. Bahkan mungkin beberapa dari Anda tidak menyangka cara dan benda-benda ini bisa berguna dalam mengatasi bau tidak sedap pada lemari es terbaik Anda.
Jadi benda apa saja sih yang bisa digunakan di sini? Cek daftarnya berikut ini ya..
Kulit Jeruk
Irisan Lemon
Gulungan Tisu Kertas
Secangkir Cuka
Anda tinggal meletakkan saja benda-benda yang disebutkan tadi ke dalam lemari es terbaik dan buktikan bahwa bau tidak sedap akan hilang setelahnya. Selain sebagai penghilang bau tak sedap, benda-benda tadi juga berfungsi sebagai sterilisasi yang sangat baik lho.
Nah ternyata cukup mudah kan, menghilangkan bau tidak sedap dalam lemari es terbaik dengan memanfaatkan benda-benda yang tidak terduga ini. Selamat mencoba ya..